PENYALAHGUNAAN DATA
1.Sebutkan cara penyusunan warkat yang anda ketahui ?
2.Untuk jenis warkat,wesel,cek,surat pembelian disusun\ditaruh dengan cara apa ?
3.Apa yang anda ketahui dengan RECORD RETENTION SCHEDULE ?
4.Apa yang anda ketahui dengan TABULATING ?
Jawab
1.kata pengantar,Daftar isi,Pendahuluan,Landasan teori,Pembahasan dan Kesimpulan.
2.Penyusunan warkat,cek,wesel dan surat pembelian biasanya disusun menurut abjad,subjek,nomor,daerah dan waktu.
3.Suatu kebijaksanaan yang harus dilakukan dalam rangka proses menajemen,yaitu,yang berhubungan dengan pengelolaan,pemilihan,distribusi dan disposisi dari record mana yang disimpan atau yang dimusnahkan.
4.Mengumpulkan data dan fakta yang sesuai dengan cakupan bidangnya masing-masing menjadi suatu daftar atau tabel sehingga tidak terjadi penggulangan kata dan dapat memberikan analisa yang rasional serta obyektif.
PENYALAHGUNAAN DATA
Penyalahgunaan data adalah suatu tindak yang dilakukan oleh individu atau kelompok yang dimana orang atau kelompok tersebut melakukan mengubah atau menyalahgunakan data yang sudah ada menjadi berbeda atau mengada-ada. Contoh yang dilakukan dalam tindak penyalah gunaan data seperti,tindak penyalahgunaan data keuangan dalam perusahaan,misalkan sperti menambah atau mengurangi data keuangan yang telah masuk.Tindakan seperti ini tidak hanya merugikan perusahaan tersebut namun orang lain akan merasakannya juga.
Akibat yang ditimbulkan dari penyalahgunaan data ada banyak diantaranya adalah berbagai tindakan criminal seperti yang dilakukan hacker-hacker untuk menjebol ATM/BANK. Selain itu penyalahgunaan data juga biasanya digunakan untuk tujuan pemalsuan berbagai data seseorang/perusahaan yang jelas sangat merugukan orang lain. Tindakan ini termasuk pelanggaran hukum dan ada sanksi-sanksi yang akan diberikan bila kita melakukannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar